Columbia Records

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Columbia Records adalah sebuah perusahaan rekaman yang berasal dari Amerika Serikat . Perusahaan ini pertama kali dibentuk tahun 1888 dan merupakan perusahaan rekaman tertua di dunia. Saat ini, Columbia Records berada di bawah naungan perusahaan induk Sony BMG . Sepanjang perusahaan ini berdiri sejumlah artis populer dunia telah pernah bergabung, di antaranya Mariah Carey , Little Mix , Celine Dion , John Lennon , Paul McCartney , Janis Joplin , Aretha Franklin , BTS dan yang lainnya. pada tahun 2022 perusahaan rekaman yang berasal dari Indonesia bekerjasama dengan Nagaswara di seluruh dunia.

Pranala luar [ sunting | sunting sumber ]