한국   대만   중국   일본 
Vincent Nichols - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Vincent Nichols

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Vincent Nichols
Kardinal , Uskup Agung Westminster
Presiden Konferensi Waligereja Inggris dan Wales
Nichols saat Invocation 2010, 2–4 Juli, Oscott College
Nichols saat Invocation 2010
Provinsi gerejawi
Westminster
Keuskupan Westminster
Penunjukan 3 April 2009
Awal masa jabatan
21 Mei 2009
Pendahulu Cormac Murphy-O'Connor
Jabatan lain
Imamat
Tahbisan imam
21 Desember 1969
Tahbisan uskup
24 Januari 1992
oleh  Basil Hume
Pelantikan kardinal
22 Februari 2014
oleh Pope Fransiskus
Peringkat Kardinal-Imam
Informasi pribadi
Nama lahir Vincent Gerard Nichols
Lahir 08 November 1945 (umur 78)
Crosby , Lancashire , Inggris
Kewarganegaraan Inggris
Denominasi Katolik Roma
Kediaman Archbishop's House, Ambrosden Avenue, London
Orang tua Henry dan Mary (nee Russell) Nichols
Jabatan sebelumnya
Semboyan " Fortis ut Mors Dilectio" (Kasih Adalah Kekuatan Saat Mati)
Lambang Lambang Vincent Nichols

Vincent Gerard Nichols (lahir 8 November 1945) adalah seorang kardinal Inggris dari gereja Katolik Roma , Uskup Agung Westminster dan Presiden Konferensi Waligereja Inggris dan Wales . Ia sebelumnya menjabat sebagai Uskup Agung Birmingham dari 2000 sampai 2009. Pada 22 Februari 2014, Paus Fransiskus memasukkan Nichols ke Dewan Kardinal Keramat di sebuah konsistori umum . [1]

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

  1. ^ "Archbishop of Westminster Vincent Nichols becomes Cardinal" . BBC News Online . 22 February 2014 . Diakses tanggal 22 February 2014 .  

Pranala luar [ sunting | sunting sumber ]