Sofia Wylie

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sofia Wylie
Wylie ditahun 2019
Lahir 7 Januari 2004 (umur 20)
Scottsdale, Arizona , A.S.
Pekerjaan
  • Aktris
  • penari
Tahun aktif 2011?sekarang
IMDB: nm8402202 Facebook: wyliesofia Twitter: SofiaWylie Instagram: sofiawylie Youtube: UCqoIMPEM_OBU_myHaDRXShA TikTok: sofiawylie Musicbrainz: c1a416d8-c6c2-471f-a1b7-f6e2be64365d

Sofia Wylie (lahir 7 Januari 2004) [1] adalah seorang aktris dan penari Amerika. Dia menjadi terkenal melalui peran utamanya sebagai Buffy Driscoll di serial Disney Channel , Andi Mack . Peran lainnya termasuk Cory Bailey dalam film keluaran tahun 2019, Back of the Net , Riri Williams dalam franchise animasi Marvel Rising , Mia Brooks dalam serial web Disney Shook dan Gina Porter dalam serial Disney+ , High School Musical: The Musical: The Series .

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

  1. ^ "Disney Channel - Andi Mack - Show Bios (Sofia Wylie)" . Disney ABC Press . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-09-20 . Diakses tanggal July 15, 2017 .  

Pranala luar [ sunting | sunting sumber ]