Pertempuran Kandahar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pertempuran Kandahar , pada 1 September 1880, adalah konflik besar terakhir dalam Perang Inggris-Afghanistan Kedua . Pertempuran yang terjadi di selatan Afghanistan tersebut terjadi antara pasukan Inggris di bawah komando Jenderal Roberts dan pasukan Afghanistan yang dipimpin oleh Ayub Khan . Pertempuran tersebut diakhiri dengan kemenangan mutlak Inggris, yang mengakibatkan sekitar 3,000 orang tewas.

Catatan [ sunting | sunting sumber ]

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

Pranala luar [ sunting | sunting sumber ]

Koordinat : 31°37′N 65°43′E  /  31.617°N 65.717°E  / 31.617; 65.717