한국   대만   중국   일본 
Nu Aquarii - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Nu Aquarii

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
ν Aquarii
Data pengamatan
Epos J2000       Ekuinoks J2000
Rasi bintang Aquarius
Asensio rekta 21 h 09 m 35.6477 s
Deklinasi -11° 22′ 18.095″
Magnitudo tampak   (V) 4.519
Ciri-ciri
Kelas spektrum G8III
Indeks warna U?B 0.7
Indeks warna B?V 0.94
Astrometri
Kecepatan radial (R v ) -11.8 km/s
Gerak diri (μ) RA:  92.31  mdb / thn
Dek.:  -15.76  mdb / thn
Paralaks (π) 19,93 ± 0,77   mdb
Jarak 164 ± 6  tc
(50 ± 2  pc )
Magnitudo mutlak   (M V ) 5.752
Detail
Massa 1,1  M ?
Radius 1,1  R ?
Luminositas 1,2  L ?
Suhu 5,000?6,000  K
Metalisitas ?
Rotasi 0,008981 Tahun
Usia tahun
Penamaan lain
Albulaan, 13 Aquarii, HD 201381, N30 4678, TYC 5779-1803-1, HIC 104459, PLX 5086, UBV M 25477, BD -11° 5538, HIP 104459, PMC 90-93 558, UBV 18305, FK5 794, HR 8093, PPM 238460, YZC 11 7501, GC 29571, IRAS 21068-1134, ROT 3080, GCRV 13297, IRC -10557, SACS 465, JP11 3319, SAO 164182, GSC 05779-01803, 2MASS J21093564-1122180.
Referensi basis data
SIMBAD data

Nu Aquarii (ν Aqr / ν Aquarii) merupakan salah satu bintang pada rasi Aquarius . Nu Aquarii adalah bintang yang berwarna kuning dan berukuran raksasa ( yellow G-type giant ) dan ber magnitudo 4.50. Bintang ini berjarak 164 tahun cahaya dari Bumi

Etimologi [ sunting | sunting sumber ]

Bintang ini memiliki nama tradisional Albulaan (sama dengan μ Aqr ). Nama ini berasal dari bahasa Arab al-bula?n yang berarti "dua burung layang-layang". Nama lain dari para astronom terdahulu adalah:

nama lain asal bahasa arti
天壘城十 China bintang kesepuluh pada rasi Benteng di Langit [1]
Quae sunt in vestimento manus sinistrae (Almagest) Latin yang berada di baju bagian tangan sebelah kiri (sang pembawa air) [2]

Selain rasi Aquarius , bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi atau asterisma berikut:

nama rasi / asterisma asal arti anggota lainnya
Al Sa'd al Bula' Arab keberuntungan untuk burung layang-layang μ Aqr , ε Aqr [3]
天壘城 China Benteng di Langit ξ Aqr , 46 Cap , 47 Cap , λ Cap , 50 Cap , 18 Aqr , 29 Cap , 9 Aqr , 8 Aqr , 14 Aqr , 17 Aqr , 19 Aqr

Lokasi [ sunting | sunting sumber ]

Aquarius Constellation

Referensi [ sunting | sunting sumber ]