Komando Daerah Militer XI/Tambun Bungai

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Komando Daerah Militer XI/
Tambun Bungai
Aktif 17 Juli 1958 ? 18 Maret 1974
Negara Indonesia Indonesia
Cabang Tentara Nasional Indonesia
Tipe unit Komando Daerah Militer
Bagian dari TNI Angkatan Darat
Markas Palangka Raya , Kalimantan Tengah
Baret   HIJAU  

Komando Daerah Militer XI/Tambun Bungai (disingkat Kodam XI/TB ) merupakan bekas Komando kewilayahan pertahanan militer yang meliputi Provinsi Kalimantan Tengah .

Saat ini bekas Markas Kodam XI/Tambun Bungai dialihfungsikan menjadi Markas Korem 102/Panju Panjung di Palangka Raya.

Rencana Pembentukan kembali komando daerah militer XI/Tambun Bungai (Kodam XI/Tambun Bungai) akan berpusat di kota Palangkaraya ibukota Provinsi Kalimantan Tengah.

Bekas Satuan [ sunting | sunting sumber ]

Panglima [ sunting | sunting sumber ]

No Foto Nama Awal Menjabat Akhir Menjabat Pangkat Terakhir Keterangan
1.
Letkol . Inf.
Darmo Sugondo
1958

Brigjen TNI

2.
Letkol . Inf.
Kusno Utomo
1958
1959

Mayjen TNI

3.
Kolonel . Inf.
Soenitiyoso
1959
1960

Brigjen TNI

4.
Kolonel . Inf.
Erman Harirustaman
1960
1961

Brigjen TNI

5.
Kolonel Inf.
Darsono Prodjowibowo
1961
1963

Brigjen TNI

6.
Brigjen . TNI .
P. Soediran
1963
1966

Letjen TNI

7.
Brigjen . TNI .
Sabirin Mochtar
1966

Mayjen TNI

8.
Brigjen . TNI .
Agus Siswadi
1966
1969

Brigjen TNI

9.
Brigjen . TNI .
Alex Prawiraatmadja
1969
1974

Mayjen TNI

Referensi [ sunting | sunting sumber ]