한국   대만   중국   일본 
Kenan Evren - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Kenan Evren

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kenan Evren
Presiden Republik Turki ke-7
Masa jabatan
12 September 1980  ? 9 November 1989
Sebelum
Pendahulu
Fahri Koruturk
Pengganti
Turgut Ozal
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir 17 Juli 1918
Ala?ehir
Meninggal 9 Mei 2015
Ankara
Kebangsaan Turki
Suami/istri Sekine Evren
Sunting kotak info
Sunting kotak info  ? L  ? B
Bantuan penggunaan templat ini

Kenan Evren (17 Juli 1917 – 9 Mei 2015) adalah seorang mantan jenderal Turki , pimpinan kudeta ( coup d'etat ) pada 12 September 1980 , dan Presiden Turki yang ketujuh ( 1982 - 1989 ). Selama kudeta tersebut, 600.000 orang ditangkap dan 50 orang dieksekusi mati. [1]

Pada tahun 2014, saat berumur 96 tahun, ia dijatuhi hukuman penjara seumur hidup atas kudeta yang ia pimpin. [1] Ia meninggal pada 9 Mei 2015 (umur 97) di rumah sakit militer di Ankara . [2]

Lihat pula [ sunting | sunting sumber ]

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

Didahului oleh:
Semih Sancar
Ketua Staf Jenderal Turki
1978?1983
Diteruskan oleh:
Nurettin Ersin
Didahului oleh:
Fahri Koruturk
Presiden Turki
1982?1989
Diteruskan oleh:
Turgut Ozal