한국   대만   중국   일본 
Joseph Rasiman - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Joseph Rasiman

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Joseph Rasiman
Informasi pribadi
Lahir 12 Agustus 1952 (umur 71)
Indonesia Bojonegoro , Jawa Timur
Kebangsaan Indonesia
Alma mater AAU 1974
Karier militer
Pihak   Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Udara
Masa dinas 1974?2010
Pangkat Marsekal Muda TNI
Satuan Korps Elektronika
Sunting kotak info
Sunting kotak info  ? L  ? B
Bantuan penggunaan templat ini

Marsekal Muda TNI ( Purn. ) Ir. Joseph Rasiman, M.M. (lahir 12 Agustus 1952) adalah seorang purnawirawan perwira tinggi TNI Angkatan Udara yang merupakan lulusan AKABRI Angkatan Udara tahun 1974. Ia mengikuti Lemhannas/KRA tahun 2002 dan tanggal 12 Juni 2008 diangkat menjadi Koorsahli Kasau. [1] </ref> dan berdasarkan Surat Perintah Panglima TNI nomor: Sprin /2230/XI/2007 tanggal 16 November 2007 menjabat Pa Sahli Tk. III Bid. Jahrit Panglima TNI. [2] selanjutnya ditarik menjadi Pati Mabes TNI AU. [3]

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

  1. ^ " " Sertijab Pejabat Teras Mabesau " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-16 . Diakses tanggal 2014-04-15 .  
  2. ^ "Panglima TNI Terima Laporan Kenaikan Pangkat Pati TNI"
  3. ^ " " Alih Tugas Pejabat TNI AU " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-16 . Diakses tanggal 2014-04-15 .