한국   대만   중국   일본 
Haing S. Ngor - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Haing S. Ngor

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Haing S. Ngor
Lahir Haing Somnang Ngor
( 1940-03-22 ) 22 Maret 1940
Samrong Yong, Kamboja
Meninggal 25 Februari 1996 (1996-02-25) (umur 55)
Los Angeles , California , A.S.
Sebab meninggal Di bunuh
Makam Taman Peringatan Rose Hills
Whittier, California , A.S.
Pekerjaan Aktor, dokter, pengarang
Tahun aktif 1984?1996 (akting)
Suami/istri My-Huoy Ngor
IMDB: nm0628955 Allocine: 37263 Rottentomatoes: celebrity/haing_s_ngor Allmovie: p52508 TCM: 140746
Discogs: 4679740 Find a Grave: 5681

Haing Somnang Ngor ( Khmer : ????? ????? ???, Hanzi : 吳漢潤 ; Pinyin : Wu Hanrun , [1] 22 Maret 1940 ? 25 Februari 1996) adalah seorang dokter, aktor, dan penulis Kamboja Amerika yang paling dikenal karena memenangkan Academy Award untuk Aktor Pendukung Terbaik 1985 karena penampilan debut-nya dalam film The Killing Fields , di mana ia memerankan jurnalis dan pengungsi Kamboja Dith Pran . [2] Ia juga merupakan aktor laki-laki Asia pertama yang memenangkan Oscar untuk penampilan pendukung dan penampilan debut. Ibunya adalah orang Khmer dan ayahnya adalah keturunan Tionghoa Teochew. [3] Ngor dan Harold Russell adalah dua aktor non-profesional yang memenangkan Academy Award dalam kategori akting. [4]

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

  1. ^ "Haing S. Ngor footston" . Find A Grave. 1999-11-06. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-11 . Diakses tanggal 2013-08-05 .  
  2. ^ "Ngor, Haing S" . Encyclopædia Britannica . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-20 . Diakses tanggal 2007-10-06 .  
  3. ^ Hyung-chan Kim, Stephen Fugita, Dorothy C. L. Cordova (1999). Distinguished Asian Americans: A Biographical Dictionary . Greenwood Publishing Group . hlm.  264 ?5. ISBN   0-313-28902-6 .  
  4. ^ "Information about the actor" . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-07-24 . Diakses tanggal 2015-06-26 .  

Bacaan tambahan [ sunting | sunting sumber ]

  • Ngor, Haing with Roger Warner. A Cambodian Odyssey. Macmillan Publishing Company, 1987. ISBN 0-02-589330-0 .
  • Ngor, Haing with Roger Warner. Survival in the Killing Fields. Carroll & Graf Publishers, 2003. ISBN 0-7867-1315-1 .

Pranala luar [ sunting | sunting sumber ]