Aliansi Universitas Seni Liberal Asia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Aliansi Universitas Seni Liberal Asia
Tanggal pendirian 2017
Tipe Organisasi nirlaba
Kantor pusat Hong Kong
Lokasi
  • 7 negara dan wilayah
Jumlah anggota
26
Situs web aalau .org
Aliansi Universitas Seni Liberal Asia
Nama Tionghoa
Hanzi tradisional : 亞洲博雅大學聯盟
Hanzi sederhana : ?洲博雅大??盟
Nama Jepang
Kanji : アジアリベラルア?ツ大?連合
Nama Korea
Hangul : 아시아 리버럴 아츠 大學 聯合

Aliansi Universitas Seni Liberal Asia atau Alliance of Asian Liberal Arts Universities (AALAU) adalah konsorsium fakultas seni liberal universitas -universitas terkemuka yang berlokasi di negara-negara dan wilayah di Asia Timur , Selatan dan Tenggara . Dibentuk pada November 2017, [1] AALAU memungkinkan para anggotanya untuk memperbarui serta menghidupkan kembali tradisi dan pengembangan pendidikan seni liberal. Sekretariat Aliansinya berada di Universitas Lingnan , Hong Kong .

Gambaran Umum [ sunting | sunting sumber ]

Karena sudah lama peringkat perguruan tinggi dan universitas tidak mampu menghadirkan kualitas pengajaran, maka 15 universitas dengan visi dan karakteristik yang serupa membentuk aliansi ini. [2]

Universitas anggota pendiri AALAU semuanya adalah universitas terkenal di negaranya masing-masing, ciri umum mereka antara lain: sangat internasional, reputasi sosial dan kualitas pendidikan yang tinggi. Beberapa dari anggota AALAU berada dalam daftar "Top 10 Liberal Arts Colleges In Asia" versi majalah Forbes . [3]

Keanggotaan [ sunting | sunting sumber ]

AALAU dibentuk oleh 15 universitas anggota pendiri [4] dan saat ini, AALAU memiliki 26 anggota. [5]

Asia Timur [ sunting | sunting sumber ]

Hongkong [ sunting | sunting sumber ]

Tiongkok Daratan [ sunting | sunting sumber ]

Taiwan [ sunting | sunting sumber ]

Jepang [ sunting | sunting sumber ]

Korea Selatan [ sunting | sunting sumber ]

Asia Selatan [ sunting | sunting sumber ]

India [ sunting | sunting sumber ]

Asia Tenggara [ sunting | sunting sumber ]

Thailand [ sunting | sunting sumber ]

Catatan: * adalah universitas pendiri

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

  1. ^ "Asian Liberal Arts Conference Lingnan University" . www.ln.edu.hk (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-10 . Diakses tanggal 2018-05-14 .  
  2. ^ "?育部電子報_國際排名未能反應?學質量 15校組亞洲博雅大學聯盟" . epaper.edu.tw (dalam bahasa Tionghoa). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-11 . Diakses tanggal 2018-05-14 .  
  3. ^ "Top 10 Liberal Arts Colleges In Asia" . www.forbes.com (dalam bahasa Inggris) . Diakses tanggal 2018-05-14 .  
  4. ^ "Lingnan University organises Conference to mark the launch of the Alliance of Asian Liberal Arts" . www.prnewswire.com (dalam bahasa Inggris) . Diakses tanggal 2018-05-14 .  
  5. ^ "Rikkyo University becomes founding member of alliance of liberal arts universities in Asia" . english.rikkyo.ac.jp (dalam bahasa Inggris) . Diakses tanggal 2018-05-14 .