한국   대만   중국   일본 
Aleksandra Boiko - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Aleksandra Boiko

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Aleksandra Leontievna Boiko
Berkas:Aleksandra Boiko.jpg
Nama asli Александра Леонтьевна Бойко
Nama lahir Alexandra Leontievna Morisheva
Lahir ( 1918-05-20 ) 20 Mei 1918
Belebey , Bashkortostan
Meninggal 25 Mei 1996 (1996-05-25) (umur 78)
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabang Tentara Soviet
Lama dinas 1943?1945
Pangkat Letnan Junior
Perang/pertempuran Front Timur
Pasangan Ivan Fedorovich Boiko

Aleksandra Leontievna Boiko ( bahasa Rusia : Александра Леонтьевна Бойко ; 20 Mei 1918 – 25 Mei 1996) adalah seorang komandan tank dalam Tentara Soviet . Ia aktif dalam Front Timur Perang Dunia Kedua .

Referensi [ sunting | sunting sumber ]