한국   대만   중국   일본 
Sweet Home (seri televisi) - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Sweet Home (seri televisi)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sweet Home
Poster promosi
Hangul 스위트홈
Genre
Berdasarkan Sweet Home
oleh Kim Kan-bi dan Hwang Young-chan
Pengembang Studio Dragon
Ditulis oleh
  • Hong So-ri
  • Kim Hyung-min
  • Park So-jung
Sutradara Lee Eung-bok
Pemeran
Negara asal Korea Selatan
Bahasa asli Korea
Produksi
Pengaturan kamera Single camera
Rumah produksi
Distributor Netflix
Rilis asli
Jaringan Netflix
Format gambar 1080i ( HDTV )
Format audio Dolby Digital
Rilis 18 Desember 2020  ( 2020-12-18 )

Sweet Home ( Hangul 스위트홈 ; RR Seuwiteuhom ) adalah seri televisi Korea Selatan yang dibintangi oleh Song Kang , Lee Jin-wook , dan Lee Si-young . Drama ini berdasarkan webtoon dengan judul sama karya Kim Kan-bi dan Hwang Young-chan, dan tayang perdana di Netflix pada tanggal 18 Desember 2020. [1] [2] [3]

Sinopsis [ sunting | sunting sumber ]

Setelah kematian keluarganya dalam sebuah kecelakaan, Cha Hyun-soo ( Song Kang ) yang penyendiri pindah ke apartemen baru. Tidak lama, kehidupannya yang tenang terganggu karena insiden-insiden aneh yang mulai terjadi di gedung barunya. Ketika orang-orang berubah menjadi monster, Hyun-soo dan penghuni lainnya mencoba bertahan.

Pemeran [ sunting | sunting sumber ]

Utama [ sunting | sunting sumber ]

Pendukung [ sunting | sunting sumber ]

Referensi [ sunting | sunting sumber ]

  1. ^ Kang, Minji (17 Desember 2019). "DIRECTOR LEE EUNG-BOK TO RETURN WITH NEW NETFLIX ORIGINAL SERIES SWEET HOME" . Netflix Media . Diakses tanggal 26 Desember 2019 .  
  2. ^ White, Peter (18 Desember 2019). " ' Sweet Home': 'Mr. Sunshine' Director Lee Eung-bok To Adapt Korean Horror Cartoon For Netflix" . Deadline Hollywood . Diakses tanggal 26 Desember 2019 .  
  3. ^ Go, Jae-wan (18 Desember 2019). "[公式]松江X이진욱X이시영, 넷플릭스 '스위트홈' 製作 確定" . Sports Chosun (dalam bahasa Korea). Naver . Diakses tanggal 26 Desember 2019 .  
  4. ^ Kim, Jin-seok (5 April 2019). "[單獨]松江, 이응복 監督의 '스위트홈' 主人公" . JTBC News (dalam bahasa Korea) . Diakses tanggal 26 Desember 2019 .  
  5. ^ Park, Soo-in (7 Agustus 2019). "이도현 側 "'스위트홈' 제안받고 檢討中" 이응복PD 만날까(공식입장)" . Newsen (dalam bahasa Korea). Naver . Diakses tanggal 26 Desember 2019 .  
  6. ^ Lee, Won-suk (10 Agustus 2019). "웹툰 原作 '스위트홈' 驪州로 拔擢된 미친 美貌의 新人 女俳優" . Insight (dalam bahasa Korea) . Diakses tanggal 26 Desember 2019 .  

Pranala luar [ sunting | sunting sumber ]