한국   대만   중국   일본 
Happy Ero Christmas - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Happy Ero Christmas

Happy Ero Christmas ( Hangul :? 해피 에로 크리스마스 ; RR :? Haepi ero keurisemaseu ) adalah film komedi romantis tahun 2003. Film ini dibintangi oleh Cha Tae-hyun ( My Sassy Girl ) dan Kim Sun-a ( The Greatest Expectation dan Wet Dreams ).

Happy Ero Christmas
Poster teatrikal
Sutradara Lee Geon-dong
Produser Kim Seung-beom
Pemeran Kim Sun-a
Cha Tae-hyun
Penata?musik Kim Dae-hong
Kim Yang-hee
Sinematografer Choi Yeong-taek
Penyunting Kim Yong-soo
Distributor Tube Entertainment
Tanggal rilis
  • 17 Desember 2003 ?( 2003-12-17 )
Durasi 110 menit
Negara Korea Selatan
Bahasa Bahasa Korea

Pemeran

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "Korean Movie Reviews for 2003" koreanfilm.org . Retrieved 2012-06-04

Pranala luar

sunting